Para Ilmuwan Besar Islam dari Andalusia yang Memberi Kontribusi Besar bagi Dunia

Berikut Daftar Para Ilmuwan Besar Islam dari Andalusia

MEDAN-medanoke.com, Pada masa ke emasan khilafah Utsmaniyah (Turki), Andalusia merupakan wilayah yang sangat berpengaruh dalam peradaban & ilmu pengetahuan dunia. sehingga menjadi pusat teknologi dan medis pada masa itu dan juga karena peran pentingnya dalam kejayaan Islam di Spanyol.

Andalusia (bahasa Spanyol: Andalucía) terletak dalam wilayah otonomi Spanyol. Andalusia adalah wilayah otonomi paling padat penduduknya & kedua terbesar dari 17 wilayah yang membentuk Spanyol.

Di tempat ini para ilmuwan muslim melakukan berbagai penelitian dan mempraktekkan teori. selain itu juga mereka bereksperiment dan menguji ilmu pengetahuan yang mereka miliki, sehingga Andalusia  memberi  dan menghasilkan kontribusi yang besar dalam berbagai bidang ilmu pengetahuan selama masa kejayaan Islam.

Kemasyhuran Andalusia tak terlepas dari peranan beberapa ilmuan muslim yang berpikiranaju jauh melampaui masanya.  diantara mereka yang tersohor tercatat nama nama sebagai berikut:

Ibn Rushd/Averroes (1126-1198).

Merupakan seorang filsuf, dokter, cendekiawan hukum, dan astronom yang sangat berpengaruh. Ibn Rushd adalah tokoh penting dalam kajian Aristotelianisme di dunia muslim dan memiliki dampak besar pada pemikiran Barat melalui karyanya yang diterjemahkan ke dalam bahasa Latin.

Ibn Arabi (1165-1240).

Juga dikenal sebagai Muhyiddin Ibn Arabi atau Sheikh Al-Akbar. Beliau merupakan seorang sufi & filsuf terkemuka. Karyanya mencakup berbagai topik seperti metafisika, kosmologi, dan spiritualitas, dan dia mempengaruhi pemikiran sufisme dan teosofi.

Ibn Zuhr/Avenzoar (1091-1161)

Ilmuan ini berprofesi sebagai dokter yang juga dikenal sebagai “Avenzoar” dalam bahasa Latin. Kontribusinya yang paling terkenal adalah dalam bidang kedokteran, termasuk penemuan penyakit gondok, dan ia menulis banyak buku tentang berbagai aspek kedokteran dan farmakologi.

Ibn Al-Baitar (1197-1248),

Beliau seorang ahli botani dan apoteker yang dikenal karena mengumpulkan dan mengklasifikasikan informasi tentang lebih dari 1.400 jenis tanaman dan bahan obat.
Karyanya, “Kitab al-Jami fi al-Adwiya al-Mufrada,” menjadi referensi penting dalam bidang farmakologi dan botani selama berabad-abad.

Ibn al-Haytham/Alhazen (965-1040)

Adalah ilmuwan polymath dengan kontribusi yang luas di bidang fisika, matematika, dan ilmu alam. Dia dikenal karena risetnya dalam bidang optik, termasuk kajian tentang cahaya dan pemahaman tentang penglihatan manusia.

Karyanya, “Kitab al-Manazir” (The Book of Optics), sangat berpengaruh dalam perkembangan ilmu optik di Barat.

Abu al-Qasim al-Zahrawi/Albucasis (936-1013)

Merupakan seorang dokter dan ahli bedah yang menghasilkan karya monumental “Al-Tasrif”.
Buku tersebut adalah ensiklopedia medis yang mengandung rincian tentang berbagai prosedur bedah, instrumen medis, dan obat-obatan.

Para ilmuwan muslim di atas tersebut hanya segelintir ilmuan dari banyaknya cendekiawan muslim di Andalusia yang memberikan kontribusi penting bagi peradaban ilmu pengetahuan dunia dan juga bagi kebaikan umat manusia. (aSp/Ist)

redaksi

jurnalistik yang jujur anti hoax & Fitnah, Berimbang & tepat sasaran menuju Era informasi damai dengan Solusi

Recent Posts

Proyek Drainase APBD 2023 di Jalan Air Bersih Tak Rampung, LP3 Kota Medan Minta KPK dan APH Segera Periksa

medanoke.com- Medan, Menanggapi pemberitaan di beberapa media online terkait adanya temuan pekerjaan proyek drainase di…

20 jam ago

Angka Laka Lantas Menurun Setelah Lima Hari Berlakunya Operasi Patuh Toba

Dirlantas Polda Sumut, Kombes Pol Firman Darmansyah SH SIK didampingi Kabid Humas, Kombes Pol Ferry…

1 hari ago

Program Bersih Birokrasi Bobby Nasution Berhenti Setelah Tertangkapnya Topan Ginting?

medanoke.com | Program bersih-bersih birokrasi Pemerintah Provinsi Sumatera Utara yang digagas oleh Gubernur Sumut Bobby…

2 hari ago

Laka Lantas di Jalan SM Raja, AKBP Dhery SH SIK : Korban dan PJR Sudah Mulai Membaik

Dirlantas Polda Sumut, Kombes Pol Firman Darmansyah SH SIK didampingi Kasat PJR Polda Sumut, AKBP…

3 hari ago

Hoax Video Viral Tiktok Aksi Ugal-ugalan PJR dan Nek Rodiah Tewas

medanoke.com- Medan, Video viral di TikTok insiden tabrakan nenek pejalan kaki dengan iring-iringan PJR, di…

3 hari ago

Yakin Capai Swasembada BBM, ISMI Gagas Koperasi Rakyat Kelola Sumur Minyak

Ketua Umum PB ISMI Nizhamul, SE, MM saat melakukan penutupan Rakernas ISMI di Balai Serindit,…

3 hari ago

This website uses cookies.