Categories: NEWSBEAT

Presiden Jokowi Buka Secara Resmi Rakernas Kejaksaan RI

“Pada saat yang sama, pengawasan internal harus diefektifkan agar SDM Kejaksaan bertindak profesional, penanganan perkara harus diarahkan mengkoreksi perbuatan pelaku dan untuk memperbaiki pelaku. Dalam penanganan perkara korupsi harus bisa meningkatkan pengembalian aset, seperti disampaikan Jaksa Agung bahwa Kejaksaan berhasil mengembalikan kerugian negara hingga 19 triliun rupiah,” tandas Jokowi.

Sebelumnya, Jaksa Agung RI ST Burhanuddin menyampaikan bahwa Rapat Kerja Nasional tahun 2020 ini menjadi forum bagi Kejaksaan untuk melakukan evaluasi kinerja Kejaksaan sepanjang tahun 2020 dan menjadi acuan serta pedoman bagi Kejaksaan dalam membuat program kerja di tahun 2021.

“Kejaksaan RI juga tetap berpedoman pada visi dan misi Presiden Joko Widodo, yaitu peningkatan kualitas manusia Indonesia; peningkatan sistem hukum yang bebas dari korupsi, bermartabat, dan terpercaya; perlindungan bagi segenap bangsa dan memberikan rasa aman pada seluruh warga; serta pengelolaan pemerintahan yang bersih, efektif, dan terpercaya,” paparnya.

Agenda pelaksanaan Rakernas Kejaksaan akan berlangsung mulai Senin (14/12/2020) sampai Rabu (16/12/2020) dengan kegiatan pengarahan dari Menkopolhukan Mahfud MD, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Dr.(HC) Ir. Airlangga Hartato, MBA, MMT, Akademisi Dr. Yenty Ganarsih, SH. MH, pengarahan dari Wakil Jaksa Agung Setia Untung Arimuladi serta pengarahan dari masing-masing Jaksa Agung Muda.(red)

Page: 1 2 3

redaksi

jurnalistik yang jujur anti hoax & Fitnah, Berimbang & tepat sasaran menuju Era informasi damai dengan Solusi

Recent Posts

Dinasti Tambunan di Deliserdang Harus Diakhiri

www.medanoke.com- MEDAN, Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di seluruh Indonesia yang akan berlangsung tanggal 27…

2 minggu ago

Kritik Via Medsos, Oknum Jaksa Gol Dijerat IT

www.medanoke.com- PSidempuan, Dikenal suka mengkritik keras institusinya sendiri, JAB (inisial) Seorang oknum jaksa fungsional di…

2 minggu ago

Tokoh Perempuan Singgung Aspirasi Perempuan dalam Pilkada Kota Medan 2024

www.medanoke.com- MEDAN- Keberadaan dan peran perempuan sebagai salah satu calon dalam kontestasi Pilkada Kota Medan…

2 minggu ago

Terkait Laporan Keuangan & Audit BPK Tahun 2023, Kejagung Gelar Rapat Kerja Dengan Komisi III DPR RI

www.medanoke.com - JAKARTA, Wakil Jaksa Agung Feri Wibisono mewakili Jaksa Agung menghadiri Rapat Kerja dengan…

3 minggu ago

Asintel Pimpin Apel Kerja Ajak Seluruh Jajaran Ikut Berpartisipasi Sukseskan Pilkada Serentak 2024

www medanoke.com- MEDAN-Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara Idianto,SH,MH diwakili Asintel Andri Ridwan,SH,MH menjadi pimpinan apel…

3 minggu ago

Kajati Sumut dan Forkopimda Sumut Hadiri Upacara HUT ke-79 RI Pemprov Sumut

www.medanoke.com- MEDAN-Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara Idianto,SH,MH menghadiri upacara peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik…

3 minggu ago

This website uses cookies.