Diapresiasi Ketum, Pelatihan Jurnalis IMO-Indonesia Karo Sumut Bisa Jadi Role Model

JAKARTA-medanoke.com, Hal ini diungkapkan Ketum IMO Indonesia, Yakub F Ismail di Jakarta Minggu (2/6), mengenai kegiatan pelatihan jurnalistik yang akan digelar pengurus Ikatan Media Online (IMO) Indonesia DPD Kabupaten Karo, Sumatera Utara dab Yakub F. Ismail juga mengapresiasi kinerja dan program DPW IMO Sumut.

Dalam pernyataannya, Yakub memuji konsep acara yang digagas rekan-rekan pengurus wilayah Sumut.

Menurutnya, program pelatihan jurnalistik yang digelar serentak dengan kegiatan pelantikan pengurus DPC IMO Indonesia Kabupaten Karo merupakan konsep yang bagus dan patut ditiru yang lain.

“Saya selaku pribadi sangat mengapresiasi konsep yang digagas teman-teman di Karo Sumut. Semoga ini menjadi role model bagi pengurus IMO di wilayah,” kata Yakub di Bilangan, Jakarta, Minggu (2/6).

Yakub juga mengapresiasi pengurus DPW IMO Indonesia Provinsi Sumut yang merumuskan buku panduan pelatihan jurnalistik sebagai acuan wartawan IMO di wilayah tersebut.

“Inisiatif yang terakhir ini juga menurut saya sangat positif dalam meningkatkan kredibilitas dan kualitas jurnalistik anggota. Mudah-mudahan program luar biasa ini menular ke teman-teman di berbagai daerah,” pungkasnya. (ist)

redaksi

jurnalistik yang jujur anti hoax & Fitnah, Berimbang & tepat sasaran menuju Era informasi damai dengan Solusi

Recent Posts

AMAL Nisel Desak Menhut Stop Pembalakan Hutan Di Wilayah Pulau Pulau Batu Oleh PT. GRUTI

Pengurus AMAL-Nisel melakukan press conference terkait kegiatan  PT.GRUTI dalam melakukan perambahan Hutan di wilayah kepulauan…

12 jam ago

Berkas Kasus Alih Lahan HGU PTPN I Telah Dilimpahkan ke PN Tipikor Medan

MEDAN-medanoke.com, Proses hukum alih lahan Hak Guna Usaha (HGU) PTPN I Regional 1 (PTPN II)…

15 jam ago

Ketua Umum dan Wakil Ketua Umum DPP Purbaya Indonesia Lakukan Konsolidasi Organisasi di Tiga Provinsi Sulawesi

Medan- medanoke.com, Ketua Umum (Ketum) DPP Purbaya Indonesia DR Ali Yusran Gea,SH, MKn,MH dan Wakil…

15 jam ago

Donor Darah Mahasiswa STIK-P Medan, Wujud Kepedulian Sosial Kampus

MEDAN — medanoke.com, Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Pembangunan (STIK-P) Medan menggelar kegiatan donor darah…

19 jam ago

Tinjau Pasar Simalingkar dan Sentosa Baru, Jajaran Direksi PUD Pasar Medan Berharap Peningkatan Kenyamanan

Medan, medanoke.com | Jajaran Direksi PUD Pasar Kota Medan melaksanakan peninjauan ke Pasar Simalingkar dan…

22 jam ago

Kajati Sumut Dr.Harli Siregar Dianugerahi Satya Lencana Wira Karya Dari Presiden RI

Karawang, Jawa Barat- medanoke.com, Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menganugerahkan tanda kehormatan Satya Lencana Wira…

2 hari ago

This website uses cookies.