Categories: NewsNEWSBEAT

Diimingi Menikah LP Diperlakukan Layaknya Binatang

By: Admin

Ditendang dan Dipukul di Kemaluannya

Medanoke.com-Medan, Wajah tirus dan tubuh kurus menambah keseduan dirinya ketika menahankan rasa sakit memar di sekujur tubuhnya. Tak mampu menahan air matanya, LP (30) terbata bata menceritakan kisah pilunya semenjak berpacaran dengan HFS (32), sejak 2015 lalu. Perempuan tamatan SMK ini terus menangis ketika dirinya menerawang ke masa lalunya.

Sejak awal berpacaran dirinya kerap menerima perkataan kasar hingga perlakuan yang berujung pada penganiayaan. Orang disekitar selalu melihat dan mendengar pertengkaran dua kekasih yang tidak tahu berujung sampai dimana. Tidak ada seorangpun yang pernah melerai dan membelanya ketika teman prianya tersebut (HFS,red) menyerang tubuh lemahnya. Padahal ia sebagai seorang perempuan pantas dibela.

Menurut beberapa orang kerabat dan teman dekatnya yang harus membela dirinya sendiri adalah dia. Bahkan mereka berulang kali mengingatkan untuk segera pergi meninggalkan pria berkacamata minus tersebut. Karena perlakuan dan perbuatan terhadap dirinya tersebut sangat tidak pantas diluar pri kemanusiaan. Namun LP hanya bisa mengurut dada, karena sedari awal mereka berpacaran HFS telah merenggut kehormatannya dengan bujuk rayu iming imingi suatu mahligai pernikahan yang sempurna. 

Page: 1 2 3 4

redaksi

jurnalistik yang jujur anti hoax & Fitnah, Berimbang & tepat sasaran menuju Era informasi damai dengan Solusi

Recent Posts

Prof Ridha Dharmajaya, Cawalkot Medan No Urut 2, Bagikan 1.000 Pohon Buah-buahan, Ajak Warga Hijaukan Kanal Medan Johor

www.medanoke.com- MEDAN,Calon Walikota Medan nomor urut 2 Prof Ridha Dharmajaya mengajak warga yang berdomisili di…

1 hari ago

Rektor USU Tak Diterge Berjumpa Dengan Sufmi Dasco Tuk Menangkan Bobby – Surya

Yusuf Tambunan Medanoke.com-Rektor USU Muryanto Amin kabarnya tak diterge berjumpa dengan Ketua Harian DPP Partai…

2 hari ago

Sugiat Santoso Apresiasi Kebijakan Menteri Agus Dalam Memutus Rantai Peredaran Narkoba di Lapas

Jakarta,Medanoke.com-Wakil Ketua Komisi XIII DPR RI, Sugiat Santoso, mendukung langkah Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Impas)…

2 hari ago

Menang di Prapid Lawan Polsek Medan Area, Riki Agasi Masih Trauma dan Takut

Muslim Muis ; Tangkap Otak Pelaku dan Saksi Berat Oknum Kepolisian Yang Terlibat www.medanoke.com- Medan,…

2 hari ago

Musda ke V MUI Kecamatan Medan Belawan Berlangsung Sukses

www.medanoke.com- BELAWAN - Musda ke V Majelis Ulama Indonesia Kecamatan Medan Belawan, yang diselenggarakan di…

2 hari ago

Ketua IMO Sumut Desak APH Tangkap Muhammad Ali Purba Diduga Memberikan Keterangan Palsu dan Periksa Polsek Medan Area

www.medanoke.com- Medan, Ketua IMO Indonesia Provinsi Sumatera Utara H.Nuar Erde desak Kepolisian Sumatera Utara (Polda…

3 hari ago

This website uses cookies.